Merk Baby Walker Terbaik

10 Merk Baby Walker Terbaik 2022

Baby walker merupakan salah satu alat bantu belajar berjalan bagi anak yang akan mempermudah bayi dalam berjalan dan juga membantu orang tua untuk mengawasinya dengan lebih baik. Alat ini juga banyak menjadi pilihan para orang tua karena juga membuat anak lebih senang karena biasanya di beberapa baby walker terdapat mainan yang mengasyikan.

Nah, untuk mencari baby walker ini pastinya butuh pertimbangan yang sangat matang mengingat untuk kebutuhan anak pastinya harus mengutamakan kenyamanan dan keamanan anak, Tenang saja! Dalam postingan kali ini kami sudah merekomendasikan 10 merk baby walker terbaik lho!

Merk Baby Walker Terbaik

Berikut ini kriteria yang kami gunakan untuk membuat list merk baby walker terbaik:

[su_note note_color=”#def4ff”]

  • Popularitas.
  • Bahan.
  • Fitur.
  • Aksesoris tambahan.
  • Kapasitas berat.[/su_note]

Yuk langsung saja disimak pembahasan di bawah ini:

1. Baby Walker Family

Yang pertama yang kami rekomendasikan yaitu dari baby walker dari merk Family. Produk yang satu ini sudah teruji lulus SNI dan dilengkapi dengan mainan dan musik yang akan membuat si kecil lebih bersemangat untuk belajar berjalan. Pada bagian belakangnya, dilengkapi dengan gagang untuk membantu ibu mendorong bayi dari belakang.

Merk Baby Walker Terbaik

Baby walker Family ini sangat cocok dipakai untuk melatih bayi berjalan, karena sudah dilengkapi dengan rem agar keselamatan tetap terjaga, melainkan juga terdapat alas di bagian bawah yang membuat latihan berjalan bayi Anda lebih aman.

Kelebihan Baby Walker Family :

  • Terbuat dari bahan berkualitas.
  • Adjustable Hight (ketinggian dapat di atur).
  • Dilengkapi mainan yang menarik.
  • Untuk anak usia : 7 bulan ke atas.

2. Pliko Baby Walker 2 in 1

Pliko Baby Walker dilengkapi dengan didesain berupa 6 buah roda karet kristal yang dapat bergerak ke segala arah. Itu sebabnya, produk ini dapat dipakai di dalam rumah maupun di jalanan beraspal untuk bersantai di sore hari. Baby walker yang satu ini juga memiliki aksesoris tambahan berupa lampu dan musik yang disematkan ke dalamnya pun akan semakin menyenangkan bagi anak.

Merk Baby Walker Terbaik

Selain itu baby walker ini juga dibekali dengan aksesoris lampu dan musik semakin membuat  semangat anak untuk belajar berjalan. Selain itu, orang tua tidak perlu khawatir si kecil akan terjatuh. Karena ketinggian tempat duduknya bisa diatur sesuai dengan tinggi badan si kecil.

Selain itu, ibu tidak perlu khawatir si kecil akan terjatuh, karena ketinggian tempat duduk pada produk Pliko ini bisa diatur sesuai dengan tinggi anak. Ditambah lagi, baby walker ini bisa dengan mudah dilipat dan disimpan sehingga tidak memakan ruang.

Baca juga: Merk Botol Susu Bayi Terbaik

3. BabyElle Baby Walker

Musik adalah salah satu media yang baik untuk meningkatkan kecerdasan anak. Untuk itu, baby walker dari BabyElle memberi Anda slot khusus untuk memasukkan SD card. Kalian dapat menyimpan lagu-lagu pilihan ke dalam SD card, kemudian dapat diputar selagi menggunakan baby walker ini dan anak akan semakin menikmati waktu bermain.

Merk Baby Walker Terbaik

Baby walker ini juga dirancang agar nyaman bagi bayi. Handle-nya mudah digenggam, bagian tray-nya luas dan dilengkapi dengan bottle holder, gerakan rodanya pun mudah dikendalikan. Untuk mempermudah Anda dalam membersihkan, bagian tempat duduknya dapat dilepaskan. Aman, nyaman, dan bersih untuk digunakan anak.

4. Huanger 4-in-1 Lion Entertainer

Baby walker selanjutnya ini dapat difungsikan sebagai push chair ini memiliki desain dan kombinasi warna yang cerah. Gambar kepala singa di bagian tempat duduk terlihat lucu dan cocok untuk anak-anak. Mainan berupa tombol berwarna-warninya juga tidak kalah seru dan memberi suasana bermain yang seru pada anak.

Merk Baby Walker Terbaik

Jika sedang tidak ingin digunakan, aksesoris di atas meja baby walker dapat dilepaskan. Di samping itu, untuk menghemat penggunaan ruang di rumah, produk ini dapat dilipat hingga rata. Baby walker ini dapat digunakan sejak bayi berusia empat bulan hingga mencapai 36 bulan.

5. Dialogue Baby Walker

Berbeda dengan baby walker lainnya, Baby walker dari merk Dialogue ini terbuat dari bahan baby walker berbahan kain twill PE dan kaos yang didesain ringkas dan portable. Berfungsi sebagai alat bantu jalan dengan aplikasi saku yang lucu dibagian depannya yang dapat digunakan untuk menyimpan keperluan si buah hati seperti Tisue dan lain lain. Produk baby walker ini mampu membantu anak berjalan secara alami.

Merk Baby Walker Terbaik

Dan cara menggunakanya memang harus selalu didampingi oleh orang tua untuk memegangi bagian strap dari baby walker. Panjang tali dan ketinggiannya bisa disesuaikan dengan pijakan kaki anak. Baby walker ini juga tersedia dalam varian warna untuk anak perempuan dan biru untuk laki-laki.

6.  Baby Walker Cocolatte

Berikutnya dari Baby Walker Cocolatte yang dilengkapi dengan fungsi 3 in 1,Yang bisa digunakan sebagai baby walker, activity walker, dan ride on. Produk ini dapat digunakan bayi usia 6 bulan hingga 36 bulan lho!

Merk Baby Walker Terbaik

Bagi anak yang berusia 6 bulan, tersedia tempat duduk untuk menopang si kecil agar tak gampang terjatuh. Untuk bayi yang sudah memasuki berusia 9 bulan tempat duduk bisa dilepas dan bayi dapat mulai jalan perlahan secara perlahan-lahan.

Fitur Baby Walker Cocolatte:

  • Dapat disesuaikan 3 tingkat ketinggian, kursi dapat di lepas & di cuci, dan terdapat pegangan untuk mengurangi gerakan pada permukaan yang tidak rata.
  • Dilengkapi mainan, musik dan juga lampu.
  • Dapat digunakan sebagai tepat makanan si kecil.
  • Cocok digunakan sejak 6 bulan hingga berat 12 kg.

Lihat juga artikel lainnya mengenai: Merk Pompa Asi Terbaik

7. Bright Starts Roaming Safari Walk-A-Bout Walker

Biasanya baby walker memiliki ukuran yang cukup besar sehingga biasanya membuat rumah terasa lebih sempit. Namun, hal tersebut tidak akan terjadi dengan produk ini. Pada saat tidak digunakan, Anda dapat melipat baby walker ini sehingga ukurannya menjadi sangat tipis dan rata sehingga rumah terasa lebih luas.

Merk Baby Walker Terbaik

Di bagian meja pada baby walker ini terdapat mainan setir mobil yang dapat mengeluarkan bunyi dan cahaya. Rasanya pasti seru sekali. Bahkan, disediakan tempat untuk meletakkan mainan tambahan. Dengan demikian, anak Anda bisa menambahkan mainan lain agar baby walker-nya semakin terasa menyenangkan.

8. Mothercare Plane Walker

Jika kalian ungin sekaligus ingin memancing rasa tahu dan buat nyaman si kecil saat belajar berjalan kalian dapat menggunakan  Mothercare Plane Walker ini. Baby walker ini dilengkapi dengan desain tempat duduknya lucu dan menarik yang membuat nyaman nanak. Cocok bagi si kecil yang sedang belajar dan bereksplorasi. Hadir dalam desain yang mudah digunakan dengan kursi nyaman, baby walker ini ditunjang dengan penyesuaian 3 posisi tempat duduk.

Merk Baby Walker Terbaik

Selain itu, bagian dasar juga mudah dilipat sehingga Anda bisa menyimpannya atau membawanya pergi dengan lebih praktis. Baby walker berbentuk pesawat ini juga dilengkapi dengan nampan yang bisa dilepas dan dipasang serta dibuat lebih menarik dengan adanya pencahayaan serta suara di bagian cockpit. Baby walker ini digunakan bagi bayi berusia 6 bulan sampai 2 tahun.

9. Little Tikes Baby Walker

Jika kalian ingin memilih baby walker terbaik pastikan agar membeli produk yang mudah dilipat dan disimpan. Karena dapat membantu Anda agar dapat membereskan lebih praktis ketika baby walker tidak digunakan. Selain itu, sebaiknya simpan baby walker dalam kotak kemasan atau plastik agar baby walker tidak mudah rusak serta terhindar dari debu. Jika ingin digunakan kembali, bersihkan terlebih dahulu agar terjaga kehigienisan produk.

Merk Baby Walker Terbaik

Little Tikes Cozy Coupe 3-in-1 Mobile Entertainer 992261 hadir dalam desain menggemaskan. Seolah menjadi mobil melayang, baby walker ini dirancang untuk anak berusia 6—18 bulan. Tingginya dapat disesuaikan dengan postur serta usia anak dan ada tombol suara di bagian setir untuk proses belajar berjalan anak lebih mengasyikan dan anak lebih anteng.

10. Baby Walker BabyDoes

Baby walker terakhir yang kami rekomendasikan adalah Baby Walker BabyDoes. Produk ini dapat digunakan untuk bayi usia 6 bulan atau lebih. Baby walker ini memiliki fitur yang lengkap karena dilengkapi dengan musik dan mainan yang bisa membuat bayi Anda senang saat latihan berjalan.

Merk Baby Walker Terbaik

Baby walker ini juga gampang dilipat sehingga lebih mudah saat menyimpannya. Selain itu, baby walker dilengkapi dengan alas pada bagian bawah yang bisa menjaga posisi kaki agar tidak menggantung saat diayun.

Semoga bermanfaat!

 


Posted

in

by